Indonesian Web Site on Agribusiness Information
Agribusiness Online - Indonesian Agribusiness on the Net

Home


Jawa Tengah


Demografi & Pembagian Wilayah

Kabupaten / Kotamadya Penduduk / Luas (km2) / Ibukota
Banjarnegara Penduduk 811.408 / 1.133 km2 / Banjar Negara
Banyumas Penduduk 1.385.228 / 1.31 km2 / Purwokerto
Batang Penduduk 612.136 / 750 km2 / Batang
Blora Penduduk 789.376 / 2.623 km2 / Blora
Boyolali Penduduk 857.207 / 1.075 km2 / Boyolali
Brebes Penduduk 1.652.088 / 1.676 km2 / Brebes
Cilacap Penduduk 1.540.240 / 2.334 km2 / Cilacap
Demak Penduduk 903.006 / 1.060 km2 / Demak
Grobogan Penduduk 1.200.850 / 2.011 km2 / Purwodadi
Jepara Penduduk 888.711 / 1.035 km2 / Jepara
Karang Anyar Penduduk 739.321 / 793 km2 / Karang Anyar
Kebumen Penduduk 1.141.797 / 1.367 km2 / Kebumen
Kendal Penduduk 837.894 / 881 km2 / Kendal
Klaten Penduduk 1.099.458 / 694 km2 / Klaten
Kudus Penduduk 675.869 / 477 km2 / Kudus
Magelang Penduduk 122.960 / 1.176 km2 / Mungkid
Magelang (Kodya) Penduduk 122.960 / 19 km2 / Magelang
Pati Penduduk 1.087.414 / 1.710 km2 / Pati
Pekalongan Penduduk 699.794 / 846 km2 / Krajen
Pekalongan (Kodya) Penduduk 324.715 / 17 km2 / Pekalongan
Pemalang Penduduk 1.193.748 / 1.046 km2 / Pemalang
Purbalingga  Penduduk 752.412 / 799 km2 / Purbalingga
Purworejo Penduduk 703.072 / 1.112 km2 / Purworejo
Rembang  Penduduk 543.668 / 1.036 km2 / Rembang
Salatiga (Kodya) Penduduk 104.834 / 16 km2 / Salatiga
Semarang  Penduduk 1.367.949 / 1.008 km2 / Ambarawa
Semarang (Kodya) Penduduk 1.349.053 / 373,67 km2 / Semarang
Sragen  Penduduk 741.846 / 999 km2 / Sragen
Sukoharjo Penduduk 175.158 / 845 km2 / Sukoharjo
Surakarta (Kodya) Penduduk 519.740 / 46 km2 / Surakarta
Tegal Penduduk 1.292.464 / 861 km2 / Slawi
Tegal (Kodya) Penduduk 314.711 / 12 km2 / Tegal
Temanggung Penduduk 637.543 / 833 km2 / Temanggung
Wonogiri Penduduk 973.752 / 1.921 km2 / Wonogiri
Wonosobo Penduduk 688.488 / 964 km2 / Wonosobo

Potensi Sumber Daya Alam

Wilayah Potensi
Banjarnegara Perkebunan kelapa, cengkeh, salak
Banyumas Perkebunan damar, kelapa, jahe, salak, sayur-sayuran, cengkeh
Batang Perkebunan cengkeh, kopi
Blora Perkebunan kelapa, jeruk, cengkeh
Industri pengolahan minyak
Boyolali Perkebunan cengkeh
Peternakan sapi perah, babi
Brebes Pekebunan tebu, kelapa, bawang merah, cengkeh
Peternakan itik
Cilacap Pekebunan kelapa, cengkeh, jahe, karet
Budi daya lobster
Industri pengolahan minyak
Demak Perkebunan kelapa, kapuk
Grobogan Perkebunan pinang, cengkeh, kelapa, kayu jati
Jepara Pekebunan kelapa, cengkeh, coklat
Karang Anyar Perkebunan tebu, jambu mete, kopi, cengkeh
Kebumen Pekebunan tebu, cengkeh, tembakau, kelapa
Pertambangan pasir besi
Kendal Hutan kayu jati, perkebunan kopi, tembakau, cengkeh
Klaten Perkebunan tebu, tembakau, kopi, cengkeh
Kudus Perkebunan tembakau, tebu, cengkeh
Industri rokok
Magelang Perkebunan salak, kelapa, cengkeh, sayur-sayuran, kopi, tembakau
Pati Pekebunan tebu, mangga, cengkeh
Pekalongan Perkebunan cengkeh, tebu
Industri tekstil
Pemalang Perkebunan jambu mete
Peternakan itik
Purbalingga Perkebunan pinang, salak, tebu
Purworejo Pekebunan tembakau, tebu, kelapa, cengkeh, salak
Peternakan babi
Rembang Perkebunan kelapa, mangga, jambu mete, cengkeh
Salatiga (Kodya) Peternakan sapi perah
Semarang Perkebunan kopi
Sragen Perkebunan cengkeh, kapuk, tebu
Sukoharjo Perkebunan cengkeh, jambu mete
Industri tekstil
Tegal Pertanaman bawang merah, perkebunan cengkeh, jambu mete
Peternakan itik
Temanggung Perkebunan tembakau, kopi,  sayur-sayuran
Wonogiri Perkebunan kelapa, cengkeh
Wonosobo Sayur-sayuran, tembakau
Sumber : H.M. Iwan Gayo. Atlas Indonesia. Upaya Warga Negara. 2000.

Pengembangan Pelabuhan Ikan Pekalongan

00115040901

Dalam upaya meningkatkan kemampuan PPN (Pelabuhan Perikanan Nusantara) Pekalongan, maka pelabuhan tersebut akan dikembangkan dengan nilai investasi ditaksir Rp 13 miliar dengan dana talangan bantuan Jepang dan APBN. Rencana pembangunan meliputi : pembuatan dermaga beton 200 m, dermaga steel sheetpile 261 m, penahan gelombang timur 275 m, penahan gelombang barat 320 m, plesengan 200 m, pembuatan rambu-rambu navigasi, pengurukan tanah untuk zona industri 353,838 m2, pembuatan alur pelayaran 1.200 m. Berbagai fasilitas pendukung di zone industri meliputi industri pengolahan ikan, cold storage, pengalengan ikan dll.   
Penghargaan Green Leaf Hotel Patra Jasa, Semarang

00215200801

Asosiasi perjalanan Asia Pasifik (PATA) menganugerahkan plakat green leaf , yaitu penghargaan internasional atas pengelolaan hotel untuk tujuan pariwisata yang tetap menjaga kelestarian lingkungan. Hotel Patra Jasa mulai beroperasi tanggal 18 Juni 1974, menempati luasan areal 10 ha dengan perbandingan antara bangunan dan ruang terbuka 40 : 60. Ruang terbuka ditanami tanaman keras dan pertamanan .  Hotel Patra Jasa memposisikan sebagai hotel konvensi dalam persaingannya dengan hotel-hotel berbintang lain yang ada di Semarang..
 

- = URL MINDER = -

Submit your e-mail  for automatically receiving announcement on any up dated articles in pages interest you

Your e-mail address :


Provinces :
Nanggroe Aceh Darussalam ! Bali ! Bangka Belitung ! Banten ! Bengkulu !
Daerah Khusus Ibukota Jakarta ! Jambi ! Jawa Barat ! Jawa Tengah ! Jawa Timur ! Kalimantan Barat ! Kalimantan Selatan ! Kalimantan Tengah ! Kalimantan Timur ! Lampung ! Maluku  ! Maluku Utara ! Nusa Tenggara Barat ! Nusa Tenggara Timur ! Papua Barat ! Papua Tengah ! Papua Timur ! Riau ! Riau Kepulauan ! Sulawesi Selatan ! Sulawesi Tengah ! Sulawesi Tenggara ! Sulawesi Utara ! Sumatera Barat ! Sumatera Selatan ! Sumatera Utara ! Daerah Istimewa Yogyakarta 


Home ! Visit Our Sponsors Ads Articles  !  Ads Here  ! Main ArticlesDirectory  !